Berita
Dharmasraya,- Sebanyak 52 Walinagari se-Kabupaten Dharmasraya mengikuti Pelatihan Manajemen Kepemimpinan Walinagari, yang berlangsung di Wisma Al Jannah, Sungai Dareh Kabupaten Dharmasraya, Kamis (3/8).Kegiatan tersebut dibuka secara resmi oleh Wakil Bupati (Wabup) Dharmasraya H. Amrizal Datuak ...
Continue Reading...
Dharmasraya, Infopublik - Wakil Bupati Dharmasraya, Amrizal Dt Rajo Medan S.Sos, mengingatkan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) agar program atau kegiatan yang dirumuskan dalam Kebijakan Umum Anggaran (KUA) tahun 2018, berkontribusi pada upaya pencapaian misi Pemkab Dharmasraya.Pernya...
Continue Reading...
Dharmasraya, - Tim Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Dharmasraya melaksanakan pemantauan pelaksanaan Fingerprint Online Terintergrasi (Fonter) ke beberapa SKPD, Rabu (2/8).Hal ini dilakukan sebagai tindak lanjut surat Bupati Dharmasraya nomor 555/190/ Diskominfo/VII/2017 ta...
Continue Reading...
Dharmasraya, - Sebanyak 273 guru dari 100 sekolah dasar (SD) se-Kabupaten Dharmasraya mengikuti "Pelatihan Kurikulum 2013" selama lima hari, dari 1 sampai 5 Agustus 2017 di SD Negeri 08 Pulau Punjung.Kegiatan tersebut dibuka secara resmi oleh Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Dharmasraya, Re...
Continue Reading...
Dharmasraya,- Sebanyak dua Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di Kabupaten Dharmasraya dinyatakan lulus oleh Komisi Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP), yaitu Puskesmas Sungai Dareh dan Puskesmas Sitiung 2.Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Dharmasraya, Rahmadian melalui Kabid Pe...
Continue Reading...
Dharmasraya, - Tim Dinas Kesehatan Kabupaten Dharmasraya menggelar serangkaian kegiatan dalam kerangka menyukseskan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) Wilayah Kerja (WK) Puskesmas Gunung Medan Kecamatan Sitiung selama dua hari, dari 28 sampai 29 Juli 2017 di Nagari Siguntur Kecamatan Sitiung, D...
Continue Reading...
Dharmasraya,-- Bupati Dharmasraya Provinsi Sumatera Barat Sutan Riska Tuanku Kerajaan mengimbau siswa agar selektif dalam menggunakan media sosial, karena tidak semua situs mengandung konten positif.Hal itu disampaikannya di saat menjadi Inspektur Upacara Bendera di SMA Negeri 01 Koto Baru, Senin (3...
Continue Reading...
Dharmasraya,-- Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya Bakar meresmikan Pusat Rehabilitasi Harimau Sumatera di Nagari Lubuk Besar Kabupaten Dharmasraya (PRHSD) Provinsi Sumatera Barat bertepatan dengan Hari Harimau Global, Sabtu (29/7).Siti Nurbaya menegaskan bahwa pendirian PRHSD...
Continue Reading...
Dharmasraya, -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Dharmasraya, Sumatera Barat, akan menerima tiga penghargaan dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) RI pada Rabu (2/8), di Gedung Manggala Wanabhakti Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI, Jakarta.Kepala Dinas Lingkungan Hidup (...
Continue Reading...
Dharmasraya,-- Jorong (setingkat dusun) Sungai Kalang I Nagari Tiumang Kecamatan Tiumang Kabupaten Dharmasraya Provinsi Sumatera Barat berhasil menjadi yang terbaik dalam penilaian Program Kampung Iklim (ProKlim) Tingkat Nasional 2017.Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Dharmasraya, drg. E...
Continue Reading...