Berita
DHARMASRAYA - Sebanyak 12 Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kabupaten Dharmasraya menerima Surat Keputusan (SK) Pensiun dari Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan. SK Pensiun untuk 12 ASN yang telah memasuki purna bhakti ini diserahkan bupati di ruang kerjanya, Senin (01/07...
Continue Reading...
DHARMASRAYA - Menyusul rencana kebijakan Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan untuk memberlakukan penambahan jam layanan di setiap puskesmas, Sekretaris Daerah Kabupaten Dharmasraya, Adlisman, Senin (01/07), mengumpulkan sejumlah perangkat daerah terkait untuk rapat di Aula Lantai I Kanto...
Continue Reading...
DHARMASRAYA - Setelah ziarah kubur bersama di Kerajaan Koto Besar beberapa waktu lalu, raja raja se Dharmasraya giliran mengunjungi rumah gadang Kerajaan Padang Laweh di Nagari Padang Laweh, Kecamatan Padang Laweh, Senin (01/07/2019). Kali ini mereka memanfaatkan momentum halal bi halal. Dihadiri pa...
Continue Reading...
DHARMASRAYA - Sorak sorei penonton menggelegar menghoyak halaman kantor bupati Dharmasraya, saat satu persatu peserta grand final pemilihan uda dan uni Dharmasraya memperkenalkan diri. Mereka menyebut nama, umur dan nama nagari tempatnya berdomisili. Luar biasa atensi masyarakat terhadap agenda tahu...
Continue Reading...
Dharmasraya---Sebagai daerah yang di masa lampau menjadi pusat pemerintahan dari kerajaan besar, Dharmasraya memiliki budaya luhur peninggalan masa emas daerah itu. Peninggalan budaya itu perlu terus digali dan dikembangkan, sehingga nilai nilai luhur yang terkandung di dalamnya bisa diwarisi oleh g...
Continue Reading...
Dharmasraya---Kebijakan Bupati Sutan Riska Tuanku Kerajaan agar Puskesmas di seluruh wilayah Kabupaten Dharmasraya supaya buka dan memberikan layanan kesehatan hingga malam hari, mendapat dukungan dan sambutan positif dari kader Partai Demokrat di DPRD setempat, Salman. S.Sos. Menurutnya kebijakan B...
Continue Reading...
DHARMASRAYA - Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke XXVI Tingkat Kabupaten Dharmasraya diperingati dengan menggelar Apel Gabungan di Halaman Kantor Bupati Dharmasraya, Kamis (27/06). Apel gabungan yang dipimpin oleh Wakil Bupati Dharmasraya, H. Amrizal Dt Rajo Medan, ini diikuti oleh jajar...
Continue Reading...
DHARMASRAYA - Ketua TP PKK Kabupaten Dharmasraya, Ny. Dewi Sutan Riska terpilih sebagai salah satu penerima penghargaan Manggala Karya Kencana tahun 2019 dari Pemerintah Pusat melalui Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN).Menurut Kepala Dinas Sosial P3APPKB Kabupaten Dharmasraya...
Continue Reading...
DHARMASRAYA - Kabupaten Dharmasraya bakal menjadi tuan rumah peringatan Hari Lanjut Usia (Lansia) ke 23 tingkat Provinsi Sumatera Barat, yang akan dihelat pada 9 Juli 2019 mendatang di Auditorium Dharmasraya.Kepala Dinas Sosial P3APPKB Kabupaten Dharmasraya, Bobby Perdana Riza, saat dijumpai di ruan...
Continue Reading...
Membangkit daerah pinggiran menjadi bagian dari strategi Bupati Sutan Riska Tuanku Kerajaan dan wakilnya H. Amrizal D. Rajo Medan dalam mengelola pembangunan di Kabupaten Dharmasraya. Ini sejalan dengan strategi nasional yang djalankan oleh Presiden Joko Widodo. Kesamaan strategi inilah yang belakan...
Continue Reading...