Berita

DHARMASRAYA - Alhamdulillah, di penghujung tahun 2018, bantuan dari Pemerintah Pusat kembali mengalir untuk Kabupaten Dharmasraya. Bantuan tersebut yakni berupa satu unit bus sekolah dari Kementerian Perhubungan RI. Saat ini bus tersebut sudah berada di Kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Dharmasraya...

Continue Reading...

DHARMASRAYA - Kemajuan zaman dan arus globalisasi membuat tugas dan beban bundo kanduang di tengah masyarakat Minang semakin berat. Bundo Kanduang dituntut untuk memperkuat peran dalam membentengi anak sekaligus memelihara adat dan budaya Minangkabau. Hal ini inilah yang melatarbelakangi pelaksanaan...

Continue Reading...

DHARMASRAYA - Sebagai upaya untuk mengedukasi masyarakat tentang pentingnya pemilihan umum, Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Dharmasraya meresmikan Rumah Pintar Pemilu (RPP), Senin (17/12). Peresmian ini ditandai dengan pengguntingan pita oleh Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan, bersama ...

Continue Reading...

DHARMASRAYA - Wakil Bupati Dharmasraya, H. Amrizal Dt Rajo Medan, menghadiri perayaan Khatam Qur'an ke 2 TPQ Mushalla At Taqwa Nagari Sungai Kambut, Ahad (16/12). Perayaan Khatam Qur'an yang diikuti oleh 35 santri itu diawali dengan pawai ta'aruf, yang dilepas langsung oleh Wakil Bupati.Dalam sambut...

Continue Reading...

Semarak peringatan Hari Jadi Kabupaten Dharmasraya ke 15 mulai terasa. Rangkaian kegiatan untuk merayakan hari jadi daerah sudah mulai dilaksanakan. Diantaranya turnamen sepakbola U-40 yang diselenggarakan di Lapangan Bola Kaki Pasar Koto Baru.Turnamen bernama Pasko Legend Cup I tersebut dibuka seca...

Continue Reading...

DHARMASRAYA - Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan mengapresiasi acara pertemuan silaturrahim para ulama se Dharmasraya, yang digelar oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Dharmasraya, di Gedung Sekber KUB Kantor Kementerian Agama Dharmasraya, Kamis (13/12).Menurut bupati, pertemua...

Continue Reading...

DHARMASRAYA - Dinas Pangan dan Perikanan bekerjasama dengan Forum Peningkatan Konsumsi Ikan (FORIKAN) Kabupaten Dharmasraya menyelenggarakan Lomba Masak Serba Ikan dan Produk Olahan Ikan, di Auditorium Dharmasraya, Rabu (12/11). Kegiatan lomba yang dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Kabupate...

Continue Reading...

DHARMASRAYA - Kabupaten Dharmasraya akan mewakili Provinsi Sumatera Barat dalam Lomba Masak Serba Ikan Tingkat Nasional tahun 2019 mendatang. Hal ini diungkapkan oleh Ketua TP PKK Kabupaten Dharmasraya, Ny. Dewi Sutan Riska dalam acara Lomba Masak Serba Ikan, di Auditorium Dharmasraya, Rabu (12/11)....

Continue Reading...

DHARMASRAYA - Pemerintah Kabupaten Dharmasraya melalui Dinas Komunikasi dan Informatika menyelenggarakan sosialisasi Penerbitan dan Pemanfaatan Sertifikat Elektronik/Tanda Tangan Digital, bertempat di Aula Kantor Bupati Dharmasraya, Rabu (12/11). Kegiatan yang menghadirkan narasumber dari Balai Sert...

Continue Reading...

Lagi, penghargaan tingkat nasional diraih Kabupaten Dharmasraya. Di bawah kepemimpinan Bupati Sutan Riska Tuanku Kerajaan dan Wakil Bupati, H. Amrizal Dt Rajo Medan, Dharmasraya berhasil mempertahankan predikat sebagai Kabupaten Peduli HAM di Indonesia. Setelah tahun 2017 lalu, predikat serupa juga ...

Continue Reading...